Berikut ini Cara Menyusun Teks Tantangan – dijelaskan lengkap
Berikut ini cara menyusun teks tantangan diantaranya:
- Langkah Pertama, tentukan tema dan judul teks.
- kemudian mencari sumber informasi yang ingin dijadikan bahan pembicaraan.
- Terakhir, lakukan analisis terhadap bahan dengan cara mengolah data atau informasi sehingga menjadi pernyataan seperti :
- Penataan kalimat berupa kalimat topik pada tiap-tiap struktur teks.
- Pengembangan kalimat topik dan kalimat pengembang.
- Menyusun paragraf mesti sesuai dengan struktur.
- Menyunting kalimat yang sesuai dengan unsur kebahasaan.
- Menghubungkan paragraf menjadi teks yang padu.
Hasil analisis ini untuk menyusun teks dengan urutan struktur sehingga menjadi teks tantangan yang utuh.